We're sunsetting PodQuest on 2025-07-28. Thank you for your support!
Export Podcast Subscriptions
cover of episode #15: Dong Zhi atau Titik balik matahari musim dingin

#15: Dong Zhi atau Titik balik matahari musim dingin

2023/12/22
logo of podcast Berita&Cerita China dengan Jason

Berita&Cerita China dengan Jason

Shownotes Transcript

Titik balik matahari musim dingin adalah keadaan di mana sinar matahari secara bertahap bermigrasi ke selatan. Ketinggian matahari di atas cakrawala di siang hari adalah 47 derajat lebih rendah ketimbang enam bulan sebelumnya. Fenomena ini juga menandakan matahari tampil di siang hari di ketinggian terendah, di atas cakrawala.

** Fenomena ini biasanya terjadi di 21-22 Desember setiap tahun. Fenomena ini juga menunjukkan bahwa wilayah bumi bagian selatan akan mengalami siang yang lebih panjang, sebab matahari akan terbenam lebih lambat. Sedangkan di belahan bumi bagian utara, wilayah tersebut akan mengalami siang terpendek dan malam terpanjang.**

** Sebagian besar kebudayaan memiliki perayaan titik balik matahari musim dingin. Misalnya di Persia, titik balik matahari ini menandai kelahiran Mithras, Raja Matahari. Sementara pada 25 Desember diadakan festival Romawi mewah yang dinamakan Saturnalia. Saturnalia dirayakan di sekitar waktu musim dingin. Selain itu, pada 275 Masehi, Kaisar Romawi Aurelian memperingati hari raya yang bertepatan dengan fenomena tersebut, Die Natalis Invicti Solis.**

Biasanya orang Tionghoa makan pangsit atau bola-bola ketan pada hari Titik Balik Matahari Musim Dingin